apa sih maksudnya??
pada kali ini penulis sedang belajar membuat blog, dalam rangka mengikuti online training blog yang di selenggarakan oleh Matematika Nusantara dan LPMP banten. ini kesempatan emas bagi penulis karena arahan materi nya lengkap terstruktur dengan baik. di samping itu mentor nya juga selalu siaga dan dengan sabar membimbing kami, dan ga bosen-bosen menjawab pertanyaan-pertanyaan peserta. semoga saya bisa mengikuti training ini secara keseluruhan dan lancar hingga akhir program tanpa gangguan sinyal dan keterbatasan kemampuan gadget saya yang terbilang tua hehe, serta semoga saya dapat hasil dengan kategori baik, Aamiin.
Baiklah kita kembali ke judul, mengapa saya mengambil judul "Belajar Tanpa Batas", ya karena zaman sekarangkan zamannya belajar milenial, eksplorasi belajar dan mengajar tidak hanya guru berada di kelas menulis di papan tulis lalu siswa menyalinnya ke buku tulis. sehingga wajah-wajah baru sebagai media pembelajaran dan sumber belajar tak terbatas.
sebenarnya penulis membuat judul ini spontanitas saja, tapi ternyata saya bukan lah yang pertama membuat judul ini, ada juga tulisan dengan judul yang sama seperti di motivatoracademy yang menerangkan bahwa belajar tidak terbatas umur, serta melihat tulisan di kompasiana yang menulis "Proses belajar tidak hanya terjadi di lingkungan sekolah, melainkan di mana pun kita berada. Kita bisa belajar dari alam sekitar. Apa pun yang kita lihat, dengar, dan rasakan sejatinya bisa menjadi sumber belajar. Otak kita senantiasa tidak pernah lepas dari yang namanya kegiatan belajar". setelah membaca dan mencermati tulisan sebelumnya, maka eksplorasi kita jadi semakin jauh untuk menghadirkan beraneka ragam sumber dan media belajar yang bisa kita ramu dan tampilkan ke peserta didik.
ternyata ada banyak media-media aternatif yang bisa kita tampilkan ke peserta didik yang relevan di zaman milenial seperti sekarang, di antara alternatif tersebut misal blogger , bisa jadi pilihan. bisa di padukan juga dengan quizizz yang bisa menyusun soal soal menjadi game yang menarik.
untuk saat ini blog saya masih kosong, namun setelah saya mendapat pelatihan dan bimbingan dari Mentor dan bantuan rekan rekan peserta lain yang, saya yakin, saya bisa membuat dan mengisi blog saya dengan materi, dan media evaluasi yang bisa di cerna oleh peserta didik.
sebelum di akhiri, penulis ingin mengucapkan banyak terima kasih ke panitia penyelengara semoga sukses, dan terima kasih juga kepada rekan-rekan peserta OTB (Online Training Blog) kususnya wilayah Banten yang tetap semangat mengikuti online training ini. salam kenal dan jangan lupa komen ya....
Luar biasa....๐๐
BalasHapusma kasih bu as
HapusLuar biasa paNay..mdh2an sy jg bs blajar mnyusun kata2 spt itu..ajarin yaa
BalasHapusSudah cocok jadi penulis... lanjutkan...
BalasHapusAtau jgn2 buku nya sudah terbit?๐
bu er bisa aja. ini kan bahasa bloger bu hehe
Hapuskeren pak ...
BalasHapuspandai merangkai kata .. mantap ...
ma acih bu
HapusWoow mantap sangat.. keren pisan.. ๐๐Lanjutkan ๐
BalasHapusma kasih kunjungannya bu peri
HapusMantap nih, cocok jadi motivator...
BalasHapusLanjutkan kang...
selamat datang di halaman blog saya yang sederhana ini pa ketu.... ma kacih
HapusKerennnnn๐๐
BalasHapusSukses pak
BalasHapussekses pak dan selalu berjaya,aamiin yarob
BalasHapusSukses selalu pak,, semangat
BalasHapus